Perkuat Sinergitas, Kalapas Kelas 1 Malang Silaturahmi ke Korem 083/Bdj

    Perkuat Sinergitas, Kalapas Kelas 1 Malang Silaturahmi ke Korem 083/Bdj

    KOTA MALANG - Komandan Korem 083/Bdj Kolonel Inf Yudhi Prasetiyo, S.I.P., menerima kunjungan Kalapas Kelas 1 Malang Heri Azhari, Bc.IP, S.Sos di dampingi Kepala Seksi  Bimbingan Kerja  Adi Santoso , SH, MH, di Makorem 083/Bdj Jl. Bromo No 17 Kota Malang, Selasa (12/7/2022).

    Dalam kunjungannya sebagai Kalapas yang baru, Heri Azhari, Bc.IP, S.Sos mengatakan, "Bahwa kunjungan semacam ini untuk mewujudkan sinergitas mempererat silaturahmi dan kerjasama antara Korem 083/Bdj dengan Lapas Malang terutama dalam bidang keamanan dan teritorial di wilayah Malang raya.

    Semoga dengan sinergitas yang semakin erat dan jalinan tali silaturahmi antara TNI AD khususnya Korem 083/Bdj dengan pihak Lapas Kelas 1 Malang, ” ujar Kalapas.

    Sementara itu Danrem 083/Bdj Kolonel Inf Yudhi Prasetiyo, S.I.P. menyambut baik jalinan silaturahmi yang sudah terjaga selama ini.  Korem 083/Bdj siap terjun apabila ada permasalahan muncul di Lapas. “Kami siap bantu, apabila ada permasalahan di Lapas, khususnya dalam bidang pengamanan", ucap Kolonel Yudhi.

    Semoga hubungan baik selama ini semakin erat demi mewujudkan kondusifitas keamanan dan ketertiban  di wilayah Korem 083/Bdj, ” pungkasnya. (Penrem 083/Bdj)

    kota malang
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Kenang Jasa Pahlawan, Danrem Baladhika Jaya...

    Artikel Berikutnya

    Korem 083/Bdj dan Jajaran Gencarkan Penanganan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Hendri Kampai: Menjaga  Euforia Harapan

    Ikuti Kami